Monday, August 15, 2011

kamus filsafat (dictionary of philosophy)



the space given is always in proportion to the philosophical and historical importance of the subject and research is made easy by bibliography and quotations.

judul buku: Dictionary of Philosophy
penerbit: littlefield, adams & co | Ames, Iowa | 1956
tebal buku: viii+344 halaman

ini adalah kamus filsafat, meliputi di dalamnya adalah berbagai sejarah singkat istilah, konsep pemikiran, hingga tentang tokoh filsafat secara ringkas dan padat.
buku ini, sebagaimana layaknya kamus, disusun menurut abjad, dan tentang pembagian waktu kuno - pertengah - modern tidaklah dipilah berdasarkan urutan, melainkan semuanya dicampur, seperti es campur, lebih nikmat untuk melompat-lompat dari gagasan-ke-gagasan, dari filosof-ke-filosof. penyusunnya tidak seorang diri, tetapi disusun oleh beberapa kontributor yang mapan dalam bidang filsafat.
dikoordinatori oleh dagobert d. runes, yang mengedit sumbangan tulisan dalam tiap input data di kamus ini, yang terdiri dari 72 authorities.
sangat bermanfaat untuk mempelajari filsafat, apalagi saya yang masih awam ini :).

nb: saya nemu waktu jalan-jalan di pasar johar, semarang.

No comments:

Hukum Penalaran dan Ilmu Hukum

  Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Ut ultricies efficitur nunc id accumsan. Aliquam quis facilisis felis. Integer...