Monday, August 15, 2011
Sekelumit Sejarah Psikoanalisa (Sigmund Freud)
judul: Sekelumit Sejarah Psikoanalisa
penerbit: Gramedia | Jakarta | 1983
tebal buku: xii + 148 halaman
---
sejarah psikoanalisa menegaskan bahwa istilah "psikoanalisa" pada mulanya hanya dipergunakan dalam hubungan dengan pemikiran Freud tentang hidup psikis manusia, sehingga "psikoanalisa" sana artinya dengan "psikoanalisa Freud". dengan menegaskan itu diakui bahwa Freud merupakan pemimpin gerakan psikoanalisa, yang timbul di daratan Eropa lalu menyebar ke inggris, amerika serikat, dan ke seluruh dunia. dialah pencetus dasar-dasar pemikiran psikoanalisa, yang berkembang sampai sekarang. gerakan psikoanalisa berhasil membawa manusia semakin jauh melangkah ke dalam medan rahasia pribadi manusia.
dua karangan asli dari Freud yang dipilih untuk diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia oleh Dr.K.Bertens, dosen filsafat pada sekolah tinggi driyarkara (jakarta) dan fakultas psikologi universitas indonesia menggambarkan perkembangan pemikiran dan gerakan psikoanalisa. kekhususan dari dua karangan terpilih ini adalah bahwa Freud memperkenalkan psikoanalisa kepada pembaca awam secara ringkas tetapi mengenai intisarinya.
---
buku ini adalah pengantar kepada studi Freud sendiri tentang psikoanalisa.
---
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Hukum Penalaran dan Ilmu Hukum
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Ut ultricies efficitur nunc id accumsan. Aliquam quis facilisis felis. Integer...
-
SetupQuranInWord2003-2007.exe Application (.EXE) ..... File size: 968.26 KB Uploaded: 2007-11-11 17:48:31 Uploaded From: ..... About ...
-
Judul Buku: Krisis Legitimasi Penerbit: Qalam, Yogyakarta, 2004 Tebal: x + 380 halaman Dalam buku ini Habermas menegaskan bahwa anal...
-
Alhamdulillah, Sudah satu bulan ini studio desain grafis yang baru, berjalan, semangat baru memang masih berupa benih yang sedang kami t...
No comments:
Post a Comment